Super power
Ya Gusti
Aku minta kepadamu kekuatan
Kekuatan pikiran yang tampak memudar seiring bertambahnya usia dan kesibukan
Kekuatan fisik untuk melakukan semua list kewajiban
Kekuatan hati untuk tetap berjalan di atas kebenaran.
Sungguh, aku perlu semua kekuatan seorang super power untuk bisa menjalankan peran sebagai manusia.
Comments